Computer Software
TUGAS AKHIR ( Teknik Kimia ) PENGARUH PEMBERIAN AIR IMBIBISI TERHADAP KADAR AIR, POL DAN NILAI KALOR AMPAS DI PTPN XI – PABRIK GULA SEMBORO
Air imbibisi digunakan untuk mengurangi kehilangan gula. Suhu air
imbibisi yang terlalu tinggi akan menyebabkan zat lilin yang terkandung dalam
tebu larut sehingga dapat menimbulkan terjadinya slip pada rol gilingan. Jika suhu
air imbibisi kurang panas maka tidak dapat membuka sel-sel tebu sehingga masih
mengandung gula pada ampas.
Tidak tersedia versi lain