Kita umumnya mengenal peta sebagai gambar rupa muka bumi pada suatu lembar kertas dengan ukuran yang lebih kecil. Rupa bumi yang digambarkan pada peta meliputi unsur-unsur alamiah dan unsur-unsur buatan manusia. Kemajuan dalam bidang teknologi yang berbasiskan komputer telah memperluas wahana dan wawasan mengenai peta. Peta tidak hanya dikenali sebagai gambar pada lembar kertas, tetapi juga pen…
Buku ini terutama dimaksudkan sebagai sumber pembelajaran, terutama bagi mahasiswa yang sedang mengikuti pendidikan di Fakultas Pertanian agar mempunyai modal wawasan yang memadai untuk memahami tentang hama tanaman. Dalam buku ini diuraikan mulai dari pengertian hama; jenis kerugian yang diakibatkan oleh serangan hama; konsep munculnya hama pada tanaman; pengelompokkan hama; dan penjelasan co…