Kelompok Assassin terus mencari jalan untuk mendekati Sultan Shalahuddin. Kelompok pembunuh ini menjadikan Sultan Shalahuddin sebagai target berikutnya. Sebelumnya, mereke pernah mencoba menghabisi Shalahuddin Al-Ayyubi. Namun, rencana mereka gagal. Allah masih melindungi Shalahuddin Al-Ayyubi dari percobaan pembunuhan yang keji itu. Kali ini, kelompok Assassin mencoba menyusup dengan menculik …
Ia adalah seorang perempuan tangguh bernama Keumalahayati atau dikenal dengan Laksamana Malahayati. Ia seorang laksamana Kesultanan Aceh Darussalam yang memimpin pasukan Inong Balee (janda-janda para syuhada Aceh) dalam melawan kolonialisme. Seluruh pasukannya adalah perempuan, namun memiliki jiwa pemberani seperti layaknya laki-laki. Tugasnya menghadang dan melawan musuh di lautan. Bersama …
Cut Nyak Din adalah perempuan dari Tanah Rencong yang memiliki keberanian untuk menjaga marwah agama dan bangsanya. Walau perjuangan Cut Nyak Din berakhir di pengasingan, Sumedang, Jawa Barat, ia terus menginspirasi setiap generasi. Untuk mengenang perjuangannya, pemerintah menganugerahinya gelar Pahlawan Nasional. Dengan cerita berdasarkan fakta sejarah dan ilustrasi yang menarik, komik ini sa…
Berawal dari padang rumput di Asia Tengah, bangkitlah para ksatria Islam Turki Ustmani yang menyandang gelar Ghazi. Mereka menginspirasi umat Islam dan mengingatkan kembali pada janji Rasulullah Saw untuk menaklukkan Konstantinopel.Sepak terjang mereka menggentarkan musuh-musuh Islam, dari garis keturunan merekalah lahir seorang penakluk besar, Muhammad Al Fatih, juga kegigihannya dalam berjuan…
Berawal dari padang rumput di Asia Tengah, bangkitlah para kesatria Islam Turki Utsmani yang menyandang gelar Ghazi. Mereka menginspirasi umat Islam dan mengingatkan kembali pada janji Rasulullah untuk menaklukkan Konstantinopel. Sepak terjang mereka menggentarkan musuh-musuh Islam. Dari garis keturunan merekalah akan lahir seorang penakluk besar, Muhammad Al-Fatih. Kisah ini tentang jatuh dan…
Berawal dari padang rumput di Asia Tengah, bangkitlah para ksatria Islam Turki Ustmani yang menyandang gelar Ghazi. Mereka menginspirasi umat Islam dan mengingatkan kembali pada janji Rasulullah Saw untuk menaklukkan Konstantinopel.Sepak terjang mereka menggentarkan musuh-musuh Islam, dari garis keturunan merekalah lahir seorang penakluk besar, Muhammad Al Fatih, juga kegigihannya dalam berjuan…
Jauh sebelum Republik Indonesia berdiri, ribuan kerajaan baik besar maupun kecil tersebar di berbagai titik di Nusantara. Kerajaan-kerajaan itu tidak hanya berada di tanah Jawa dan Sunda, tetapi bertebaran di pulau sumatra, kalimantan, sulawesi dan lain sebagainya. Tercatat nama kerajaan salakanagara, tarumanagara, kutai martapura, sunda galuh, medang, siak sri inderapura, samudera pasai, sriwi…
Mantan penulis pidato Sultan Hamengku Buwono IX, Sudomo Sunaryo, menuliskan sebuah buku yang mencoba mengungkapkan wasiat-wasiat dari Raja Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat, yaitu Wasiat HB IX, Yogyakarta Kota Republik. "Saya melayani Sri Sultan Hamengku Buwono IX selama 36 tahun dan saya diberi pesan khusus untuk memberi penjelasan tentang DIY (Daerah Istimewa Yogyakarta) kepada masyarakat lua…