Pada buku ajar, setiap bab diawali dengan halaman penyekat, tujuan mata kuliah, dan pendahuluan. Pada pendahuluan, dijelaskan tentang deskripsi singkat, manfaat dan relevansi, kompetensi pembelajaran, petunjuk belajar, dan kaitan materi.
Buku-buku metodologi penelitian secara umum telah banyak ditulis dan diterbitkan. Walaupun demikian, hanya sedikit buku metodologi yang memberikan pemahaman yang rinci kepada pembaca mengenai teknik dari proses penelitian mulai dari awal penentuan jenis penelitian sampai dengan pemahaman alat analisis data. Buku ini salah satunya. Dengan bahasa yang sederhana dan penjelasan yang runtut, buku in…
Buku ini terdiri ats 16 bab. Bab pertama mencakup pengetahuan yang melandasi tentang penelitian secara umum. Pada bab kedua sampai bab kedelapan membahas tentang teori dan aplikasi dari metode penelitian secara operasional dengan tujuan agar para pembaca memperoleh gambaran teorindan praktis penelitian.